SISTEM INFORMASI RAPOR ONLINE BERBASI WEB PADA SMA NEGERI 10 KENDARI

Authors

  • Erwin Martandu STMIK Catur Sakti Kendari
  • Henny Henny STMIK Catur Sakti Kendari

DOI:

https://doi.org/10.51876/simtek.v4i2.62

Keywords:

Rapor Online, Mysql, PHP, SMA Negeri 10 Kendari

Abstract

SMA Negeri 10 Kendari merupakan sekolah yang baru di dirikan pada tahun 2013. Dalam mengelola nilai rapor siswa, guru dan wali kelas sudah menggunakan sistem komputerisasi dalam mengelola nilai rapor yaitu dengan menggunakan bantuan aplikasi Microsoft Excel. Tetapi sistem tersebut belum berjalan cukup baik karena proses tersebut memakan waktu cukup lama. Serta pengarsipan dan perekapan yang masih bersifat manual. Karena alasan tersebut penelitian ini  bertujuan membuat dan merancang sistem informasi rapor online agar memudahkan guru dan wali kelas dalam mengelola nilai rapor serta  mempermudahkan pengarsipan. Pembuatan perangkat lunak yang  mendasari pembuatan website Sistem Informasi ini adalah menggunakan model waterfall dan Sistem manajemen basis data menggunakan Mysql, Sedangkan bahasa pemrograman yang penulis gunakan adalah bahasa pemrograman PHP dan menggunakan Framework Codeigniter

Additional Files

Published

30-10-2019

How to Cite

Martandu, E., & Henny, H. (2019). SISTEM INFORMASI RAPOR ONLINE BERBASI WEB PADA SMA NEGERI 10 KENDARI. Simtek : Jurnal Sistem Informasi Dan Teknik Komputer, 4(2), 134–139. https://doi.org/10.51876/simtek.v4i2.62
Abstract View: 420

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>